Program Almiftah ala Pesantren Sidogiri Metode Cepat Baca Kitab Kuning

Al Azhar memiliki beberapa Program Nahwu Shorof dan Baca Kitab Kuning Tingkat Mahir

1. Almiftah 1 (Metode cepat baca Kitab Kuning )

Program Nahwu-Shorof yang diadaptasi dari Sidogiri yaitu Al-Miftah lil ‘Ulum, yang dilengkapi dengan lagu-lagu, diagram, serta tabel yang memudahkan pelajar untuk memahami kaidah nahwu-shorof. 

1. Almiftah 2  (Metode cepat baca Kitab Kuning )

Program Nahwu-Shorof yang diadaptasi dari Sidogiri yaitu Al-Miftah lil ‘Ulum, yang dilengkapi dengan lagu-lagu, diagram, serta tabel yang memudahkan pelajar untuk memahami kaidah nahwu-shorof.